Aku mengingati kita
Cara kita dahulu-kala
Memegang erat dalam pelukan
Senyuman yang dilemparkan
Tampak manis terukir di bibirmu
Tapi sekarang pabila melihatmu
Jelas tampak betul melalui aku
Aku merasa sangat sendirian sekarang
Tapi pabila kupejamkan mata
Semua yang dilihatku adalah kamu
Cinta yang kita kongsikan
Hilang dalam pusaran angin
Apakah aku akan bercinta
Atau akan hidup lagi?
Penat sudah aku tangiskan air mata
Dan sudahpun juga mencoba segalanya
Untuk mengingati semua tentangmu
Tapi pabila kupejamkan mata
Semua yang dilihatku adalah kamu
Segala cinta yang aku utuskan
Kenangan yang takkan kujual
Ku tahu mesti ada pengakhiran
Pada ceritera yang aku sampaikan
Yang aku mimpikan hanyalah cintamu
Serta kebahagiaan dalam kehidupan
Menyamar tidak memikirkan hal kamu
Tapi pabila kupejamkan mata
Semua yang dilihatku adalah kamu.
No comments:
Post a Comment